Selamat Datang di Viva Persik
Info Seputar Kediri dan sekitarnya, Persik Kediri dan Persikmania

Pembangunan Stadion Baru Kediri Tunggu Bantuan Pusat

Diposkan oleh : Admin , pada 28 Desember 2010

Kediri Tweet This ! Kediri Share On Facebook ! Kediri Share On Google Buzz ! Kediri Add To Del.icio.us ! Kediri Share On Digg ! Kediri Share On Reddit ! Kediri Share On LinkedIn ! Kediri Post To Blogger ! Kediri Share On StumbleUpon ! Kediri Share On Friend Feed ! Kediri Share On MySpace ! Kediri Share On Yahoo Buzz ! Kediri Share On Google Reader ! Kediri Google Bookmark ! Kediri Send An Email ! Kediri Lintas Berita !

GOR JAYABAYA KEDIRI
VIVA-PERSIK,  Wacana pembuatan stadion baru di dekat GOR Jayabaya Kelurahan Banjarmlati Kecamatan Mojoroto Kota Kediri terus bergulir. Bahkan dalam Rancangan APBD 2011, Pemerintah Kota (Pemkot) Kediri telah menganggarkan Rp 600 Juta untuk proses awal pembangunan stadion kandang Persik Kediri tersebut.

Dana awal ratusan juta yang akan dikucurkan tersebut juga berfungsi untuk merangsang bantuan dari pemerintah pusat dalam membangun stadion baru yang direncanakan berkapasitas 40 ribu penonton tersebut.

Walikota Kediri Samsul Ashar mengatakan pengajuan proposal bantuan ke pusat telah dikirim beberapa hari kemarin. Diakui oleh Samsul Ashar pihaknya telah menganggarkan dana untuk Detail Engineering Design (DED) sebagai dana untuk merangsang bantuan dari pemerintah pusat.

Samsul berharap dengan adanya dana perangsang tersebut pemerintah pusat melalui Kementerian Pemuda dan Olahraga bisa membantu. Alasan pembangunan stadion baru tersebut menurut Samsul Ashar karena sejauh ini stadion Brawijaya hanya berkapasitas 15 ribu penonton dan sudah tidak memungkinkan untuk direnovasi.


LIHAT JUGA :
 » JADWAL,HASIL dan KLASEMEN DIVISI UTAMA 2010-2011
 » JADWAL,HASIL dan KLASEMEN SUPER LIGA 2010-2011
 » JADWAL dan HASIL LIGA CHAMPION EROPA 2010-2011
 » JADWAL dan KLASEMEN LIGA INGGRIS 2010-2011
 » JADWAL dan KLASEMEN LIGA SPANYOL 2010-2011
 » JADWAL dan KLASEMEN LIGA ITALIA 2010-2011
 » JADWAL dan KLASEMEN LIGA JERMAN 2010-2011 Kediri
99out of 100 Review of : VivaPersik Jumlah Voting : 9999 Orang. Kediri Kuliner Prediksi Bola Jersey

Artikel Lain Tentang :