Hal ini disebabkan jika tetap mempertahankan pemain tersebut akan merugikan manajemen PSBI. Terutama pemain asing bahkan jika diperlukan penambahan pemain yang lebih profesional.
Selain pemain tambah Masrokan, posisi pelatih M.Arifin hingga kini masih bisa di pertahankan, mengingat dalam putaran pertama dalam laga Divisi Utama PSBI Blitar mampu berada diurutan ke-3 pada papan klasemen sementara grup III.
Sementara itu saat hendak dimintai konfirmasinya, asisten manajer PSBI Blitar Totok Subihandono sedang tidak berada di tempat, karena ada tugas dinas ke Gunung Kelud bersama dengan pejabat SKPD lainnnya.
Sedang pelatih PSBI Blitar M. Arifin mengaku belum puas dengan prestasi anak didiknya yang bertengger di peringkat ketiga Grup III. Di putaran kedua, Purwanto dkk harus mau bekerja keras lagi bila tak ingin disodok Persigo Gorontalo, Persebaya Surabaya, atau Persekam Metro FC Malang yang ketat membuntuti di belakang PSBI.
”Posisi ini lumayan bagus. Tapi sayang pada dua tandang terakhir, kami tak bisa memenuhi target poin. Putaran kedua, kami akan maksimalkan laga kandang dan berusaha mencuri di tandang,” kata Arifin.
LIHAT JUGA :
» JADWAL,HASIL dan KLASEMEN DIVISI UTAMA 2010-2011
» JADWAL,HASIL dan KLASEMEN SUPER LIGA 2010-2011
» TOP SKOR dan KLASEMEN LIGA PRIMER INDONESIA 2011
» JADWAL dan HASIL LIGA CHAMPION EROPA 2010-2011
» JADWAL dan KLASEMEN LIGA INGGRIS 2010-2011
» JADWAL dan KLASEMEN LIGA SPANYOL 2010-2011
» JADWAL dan KLASEMEN LIGA ITALIA 2010-2011
» JADWAL dan KLASEMEN LIGA JERMAN 2010-2011 Kediri 99out of 100 Review of : VivaPersik Jumlah Voting : 9999 Orang. Kediri Kuliner Prediksi Bola Jersey