* Manchester United kini berada di puncak klasemen sementara Liga Inggris dengan torehan 66 poin, sedangkan Fulham berada di peringkat ke 10 dengan torehan 38 poin.
* Pada pertemuan kedua tim sebelumnya, tepatnya pada tanggal 22 Agustus 2010, Manchester United hanya bermain imbang 2-2 dengan Fulham.
* Dalam sepuluh pertemuan terakhir kedua tim, Manchester United berhasil memenangi 7 pertandingan, satu kali seri, dan dua lagi berakhir dengan kekalahan.
* Kemenangan terakhir Fulham di Old Trafford terjadi pada tanggal 25 Oktober 2003, pada pertandingan tersebut Fulham berhasil menang dengan skor 3-1
* Manchester United adalah satu-satunya tim yang belum pernah kalah di kandang pada musim ini, di mana dalam 15 pertandingan yang dilangsungkan di Old Trafford, United berhasil memenangi 14 pertandingan dan satu pertandingan lagi berakhir dengan seri.
* West Bromwich tercatat sebagai satu-satunya tim yang mampu menahan imbang United di kandang pada musim ini.
* Manchester United berhasil meraih lima kemenangan beruntun dalam lima pertandingan terakhir mereka, sedangkan Fulham meraih dua kemenangan, satu kekalahan, dan dua hasil seri.
* Hattrick Rooney ke gawang West Ham pada pekan lalu, tercatat sebagai gol ke 99, 100, dan 101 Rooney bagi United. Namun sayang, dia akan absen pada pertandingan ini dan pertandingan semi final Piala FA melawan City karena terkena sanksi dari FA perihal perkataan dia yang tidak terpuji ke kamera televisi usai mencetak hattrick ke gawang West Ham.
* Fulham dan Everton tercatat sebagai tim yang meraih hasil seri paling banyak pada musim ini, di mana mereka mencatatkan 14 hasil seri dalam 31 pertandingan Liga Inggris.
Head to Head Manchester United vs Fulham :
22 Agu 2010 Fulham 2 - 2 Manchester United (EPL)
14 Mar 2010 Manchester United 3 - 0 Fulham (EPL)
19 Des 2009 Fulham 3 - 0 Manchester United (EPL)
22 Mar 2009 Fulham 2 - 0 Manchester United (EPL)
08 Mar 2009 Fulham 0 - 4 Manchester United (FA)
Lima Pertandingan Terakhir Manchester United :
07 Apr 2011 Chelsea 0 - 1 Manchester United (Champions)
02 Apr 2011 West Ham United 2 - 4 Manchester United (EPL)
19 Mar 2011 Manchester United 1 - 0 Bolton Wanderers (EPL)
16 Mar 2011 Manchester United 2 - 1 Marseille (Champions)
13 Mar 2011 Manchester United 2 - 0 Arsenal (FA)
Lima Pertandingan Terakhir Fulham :
03 Apr 2011 Fulham 3 - 0 Blackpool (EPL)
20 Mar 2011 Everton 2 - 1 Fulham (EPL)
05 Mar 2011 Fulham 3 - 2 Blackburn Rovers (EPL)
27 Feb 2011 Manchester City 1 - 1 Fulham (EPL)
20 Feb 2011 Fulham 0 - 1 Bolton Wanderers (FA)
Perkiraan Susunan Pemain :
Manchester United : Van der Sar, Fabio, Smalling, Vidic, O’Shea, Ji-Sung, Scholes, Fletcher, Valencia, Berbatov, Hernandez.
Fulham : Schwarzer, Baird, Hughes, Hangeland, Salcido, Duff, Etuhu, Murphy, Dempsey, Zamora, Dembele.
Prediksi Persentase Kemenangan :
Manchester United 55 – 45 Fulham
Prediksi Skor Akhir Pertandingan :
Manchester United 2 – 0 Fulham
LIHAT JUGA :
» JADWAL,HASIL dan KLASEMEN DIVISI UTAMA 2010-2011
» JADWAL,HASIL dan KLASEMEN SUPER LIGA 2010-2011
» TOP SKOR dan KLASEMEN LIGA PRIMER INDONESIA 2011
» JADWAL dan HASIL LIGA CHAMPION EROPA 2010-2011
» JADWAL dan KLASEMEN LIGA INGGRIS 2010-2011
» JADWAL dan KLASEMEN LIGA SPANYOL 2010-2011
» JADWAL dan KLASEMEN LIGA ITALIA 2010-2011
» JADWAL dan KLASEMEN LIGA JERMAN 2010-2011 Kediri 99out of 100 Review of : VivaPersik Jumlah Voting : 9999 Orang. Kediri Kuliner Prediksi Bola Jersey